Selasa, 03 Januari 2023

Tips Memilih Spek Smartphone Terbaik di Harga 2 Jutaan

Leave a Comment

Apabila anda sedang mencari smartphone terbaik di kisaran harga 2 jutaan, maka anda wajib membaca tulisan ini sampai habis. Pasalnya mencari smartphone terbaik di kisaran harga 2 jutaan ini, bisa dikatakan harus dilakukan se-selektif mungkin agar anda tidak salah membeli sebuah smartphone yang bisa memenuhi ekspetasi anda. Terlebih di pasar smartphone range harga 2 jutaan ini, sudah penuh sesak dipenuhi oleh para produsen smartphone ternama dalam memasarkan produk smartphone terbaik versi masing-masing. Sehingga dengan demikian, tak jarang bisa membuat para konsumennya bingung mau memilih smartphone yang mana yang terbaik dan cocok untuk mereka. Untuk itu, pada kesempatan kali ini kami akan membahas mengenai tips memiih spek smartphone di harga 2 jutaan ini. Dan berikut diantaranya :

  1. Jangan terpaku pada brand smartphone yang sudah memiliki nama besar

Anda juga mungkin sudah tak asing lagi dengan brand smartphone apple ataupun Samsung kan? Nah memang kedua brand tersebut bisa dikatakan memiliki produk smartphone yang unggul daripada yang lain, apalagi dengan seri flagshipnya. Namun untuk kisaran harga 2 jutaan, sebenarnya masih ada banyak sekali type smartphone terbaik daripada smartphone dari kedua brand besar tersebut. Sebut saja brand Xiaomu dengan varian produknya yakni Xiaomi Redmi Note 5 AI.

Yang mana smartphone yang satu ini sangat cocok sekali untuk anda yang menginginkan smartphone yang sudah berbekal spesifikasi yang mumpuni untuk memainkan game-game masa kini, dan juga sudah berbekal daya baterai yang besar sehingga bisa menemani aktivitasmu seharian penuh tanpa harus bulak-balik mencharge smartphone anda. 

  1. Pastikan juga smartphone nya memiliki spesfikasi kamera yang baik

Mengingat di era ini sudah menjadi seakan serba digital dan banyak orang yang bermain sosmed, maka usahakan anda membeli smartphone yang memiliki spesifikasi kamera yang bagus, agar hasil upload foto anda di sosmed tidak malu-maluin. Terlebih Xiaomi Redmi Note 5 AI sudah dibekali spesifikasi kamera yang sudah dilengkapi dengan teknologi AI (Artificial Intelligence). Yang mana teknologi ini bisa membuat kualitas foto yang diambil dari smartphone ini, bisa menghasilkan foto yang lebih jernih dan lebih bagus dari rata-rata hp 2 jutaan. 

Demikian ulasan mengenai tips memilih spek smartphone di harga 2 jutaan ini, semoga bermanfaat !
If You Enjoyed This, Take 5 Seconds To Share It

0 komentar:

Posting Komentar